Penyebab Kode Error AC Sharp H3 dan Tips Untuk Mengatasinya
Rumah idaman saat ini seringkali di desain dengan desain yang elegan, mewah dan mengesankan. Rumah sebagai hunian idaman sangat dibutuhkan kenyamanan yang ada didalamnya agar kita merasa senang berada di rumah dalam waktu yang cukup lama.
Rasa kenyamanan ini penting untuk dibangun dan cara membangun rasa nyaman tersebut dapat dimulai dengan mendesain dan mewujudkan rumah sesuai impian yaitu salah satunya dengan menggunakan Air Conditioner (AC) sebagai pendingin ruangan di rumah.
AC sebagai pengganti kipas angin tetap saja mengalami suatu yang error yang dapat terjadi yaitu sebagai berikut.
Kode Error AC Sharp H3
Penyebab terakhir terjadinya error H3 pada AC Sharp adalah habisnya freon pada AC. Freon adalah bahan pendingin ruangan yang berisi gas dan cairan. Jika freon pada AC Sharp tidak bersisa atau terjadi kebocoran juga sudah pasti bakal berdampak pada munculnya sebuah kode error H3. Padahal fungsi Freon yaitu untuk gas pendingin pada perangkat AC. Hal itu, jika freon habis maka AC tidak dapat mengantarkan pendingin ke ruangan tersebut.
Tips untuk mengatasi Error H3 pada AC Sharp
1.Mengganti thermistor
Tips kedua yang dapat dilakukan untuk mengatasi error H3 yang terjadi pada AC Sharp adalah dengan mengganti bagian thermistor pada AC. Setelah mengecek thermistor menggunakan sebuah alat multi tester dengan hasil kurang dari 8k, maka Anda perlu mengganti thermistor tersebut.
2.Menambah daya listrik
Tips lainnya yang dapat dilakukan untuk mengatasi error H3 yang terjadi pada AC Sharp adalah dengan mengisi ulang oli pada kompresor. Jika error H3 disebabkan oleh habisnya oli pada kompresor, maka cara untuk mengatasinya sendiri dengan mengisi ulang oli kompresor.
Sebelumnya, terlebih dahulu untuk mengecek ampere kompresor. Jika semuanya normal, maka dilanjutkan dengan mengisi ulang oli kompresor untuk mengatasi error H3 pada AC Sharp.
3.Mengisi ulang freon AC
Tips terakhir yang dapat dilakukan untuk mengatasi error H3 yang terjadi pada AC Sharp adalah dengan mengisi ulang freon pada AC. Jika freon pada AC sendiri sudah habis maka segeralah untuk mengisi ulang.
Usahakan untuk memeriksa apakah terdapat sebuah kebocoran freon atau tidak. Jika semuanya sudah aman, maka lakukan pembersihan memakai vakum cleaner, jika sudah benar-benar bersih baru mengisi ulang Freon R32 yang sudah disiapkan